Nilai-nilai nasionalisme dalam Naskah Pangudarasa

Andika Rizky Febrian, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Venny Indria Ekowati, (Scopus ID: 57214405157) Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Sri Hertanti Wulan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap dan mengkaji filologi naskah Pangudarasa serta menganalisis nilai-nilai nasionalisme yang terkandung dalam teks tersebut. Naskah Pangudarasa ini menceritakan tentang pentingnya menjaga identitas kebangsaan, sehingga terhindar dari watak sombong. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang dipadukan dengan pendekatan filologi modern. Tahapan dalam penelitian filologi modern meliputi inventarisasi naskah, penyusunan deskripsi naskah, transliterasi naskah, penyuntingan teks beserta aparat kritik, penerjemahan teks, serta analisis terhadap isi teks. Sumber data primer dalam penelitian ini yaitu naksah Pangudarasa yang tersimpan di Perpustakaan Nasional Republik Indonesia dengan nomor kode NB 1076. Hasil penelitian ini adalah ditemukan beberapa sikap nasionalisme dalam teks Pangudarasa yang dapat kita jadikan teladan sebagai bekal dalam menjalani hidup berbangsa dan bernegara. Sikap nasionalisme yang ditemukan adalah memelihara persatuan dan kesatuan bangsa, mencintai serta menggunakan produk-produk dalam negeri, menjaga reputasi bangsa dan negara, berkomitmen membela negara dari ancaman asing, menggunakan bahasa nasional dengan baik dan benar, mengutamakan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi, serta, mencintai dan melestarikan budaya lokal.

Keywords


kajian filologi, teks Pangudarasa, nilai nasionalisme

References


Affan, M. H. (2017). Membangun kembali sikap nasionalisme bangsa Indonesia dalam menangkal budaya asing di era globalisasi. Pesona Dasar: Jurnal Pendidikan Dasar dan Humaniora, 3(2), 65-72. https://jurnal.usk.ac.id/PEAR/article/view/7542.

Aris, N., dkk (2023). Pengaruh Budaya Asing Terhadap Kesadaran Kalangan Muda. Jurnal Pelita Kota, 4(2), 419-429. https://doi.org/10.51742/pelita.v4i2.937.

Baroroh-Baried, dkk. (1985). Pengantar teori filologi. Pusat Pembinaan dan Pembangunan Bahasa Departemen Pendidikan dan kebudåyåan.

Djamaris, Edwar. (2002). Metode Penelitian Filologi. CV Manasco.

Jatirahayu, W. (2013). Kearifan lokal Jawa sebagai basis karakter kepemimpinan. Diklus, 17(1), 264-280. https://journal.uny.ac.id/index.php/diklus/article/view/2895/2443.

Ladifa H., dkk. (2021). Eksistensi Bahasa Jawa Bagi Masyarakat Jawa Di Era Westernisasi Bahasa. Titian: Jurnal Ilmu Humaniora, 6(1), 65-71. https://doi.org/10.22437/titian.v6i1.16046.

Munawar-Rachman, B. (2022). Pancasila Sebagai Mata Air Nilai Keindonesiaan: Menafsirkan Keadilan Sosial. Gita Sang Surya, 17(4), 17-28. http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/1240.

Natanti, S. E., Pratiwi, I. A., & Fardani, M. A. (2023). Nilai Karakter Sopan Santun dalam Pembiasaan Berbahasa Jawa Anak Usia Sekolah Dasar di Lingkungan Keluarga. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 554-559. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.4712.

Nugroho, S.S., Rina R.H., & Arief B. (2021). Menggugah Nasionalisme Generasi Milenial. Lakeisha.

Parinussa, S., & Fridawati, F. W. (2022). Tata Krama Ajining Diri Saka Lathi, Ajining Raga Saka Busana dalam Filosofis Jawa di Era Milenial. Jurnal Teologi Injili, 2(1), 32-44. https://doi.org/10.55626/jti.v2i1.15.

Santoso, I. B. (2021). Spiritualisme Jawa. DIVA Press.

Sari, E. P. (2019). Nasionalisme Moh. Hatta dalam Majalah Jaya Baya Tahun 1984-1986. Keraton: Journal of History Education and Culture, 1(2), 88-96. https://doi.org/10.32585/keraton.v1i2.526.

Suryana, F. I. F., & Dewi, D. A. (2021). Lunturnya Rasa Nasionalisme pada Anak Milenial Akibat Arus Modernisasi. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(2), 598-602. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i2.400.

Susilo, B. E., & Widodo, S. A. (2018). Kajian Etnomatematika dan Jati Diri Bangsa. IndoMath: Indonesia Mathematics Education, 1(2), 121-128. https://doi.org/10.30738/indomath.v1i2.2886.

Yohanes, S. (2021). Penerapan Nilai-nilai Bhinneka Tunggal Ika dalam Menghadapi Ancaman Integrasi Nasional Menuju Kemandirian Bangsa. Jurnal Investasi, 7(4), 1-14. https://doi.org/10.31943/investasi.v7i4.145.

Zainudin, M. (2011). Pendidikan Kewarganegaraan 1. Pustaka Pelajar.




DOI: https://doi.org/10.21831/hum.v30i1.82736

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

p-ISSN: 1412-4009 || e-ISSN: 2528-6722

Indexed by:

      

  


Creative Commons License
Jurnal Penelitian Humaniora by http://journal.uny.ac.id/index.php/humaniora is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


View Journal Stats

 

Flag Counter