Manajemen Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada Sekolah Dasar Kecil di Kabupaten Sanggau
Udik Budi Wibowo, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengelolaan dana bantuan operasional sekolah (BOS) di sekolah dasar kecil di Kabupaten Sanggau. Sekolah dasar kecil, khususnya di Kabupaten Sanggau, dihadapkan pada tantangan yang kompleks dalam mengelola dana BOS sebagai sumber utama pendapatan sekolah.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan desain penelitian fenomenologi. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara semi-terstruktur, observasi non-partisipatif, dan studi dokumen. Validitas data diuji melalui triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Analisis data dilakukan secara kualitatif menggunakan model interaktif Miles, Huberman dan Saldana.
Hasil penelitian mengungkapkan tantangan dan pendekatan yang dilakukan dalam perencanaan, pengorganisasian, pencatatan, dan pelaporan dana BOS di sekolah dasar kecil. Penelitian menemukan bahwa alokasi dana yang terbatas menyulitkan sekolah dalam melakukan program-program pengembangan. Kepala sekolah memainkan peran sentral dalam pengelolaan dana BOS. Meskipun demikian, sekolah dasar kecil menunjukkan berbagai cara agar dapat mengelola dana BOS secara efektif dan efisien.
References
Beach, D., & Vigo-Arrazola, M. B. (2020). Community and the education market: A cross-national comparative analysis of ethnographies of education inclusion and involvement in rural schools in Spain and Sweden. Journal of Rural Studies, 77, 199–207.
Duke D. L., & VanGronigen, B. A. (2018). Small city school districts capacity for improvement and the struggle for educational equity. Urban Education, 1-35.
Hadiyanto, Famella, S., & Wiyono, B. B. (2019). The challenge of school operational assistance management in elementary schools. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 5(5), 421-432.
Hargreaves, L. M. (2009). Respect and responsibility: Review of research on small rural schools in England. International Journal of Educational Research, 48(2), 117–128.
Hidayat, R., Burhan, M. R., Al Ma’ruf. (2019). Efektivitas pengelolaan dana bantuan operasional sekolah (bos) dalam meningkatkan sarana dan prasarana pendidikan (studi di SDN 44 Mande Kota Bima). JIAP: Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 7(2), 93-107.
Mesiono, M., & Haidir, H. (2021). Manajemen pembiayaan pendidikan (analisis konsep dan implikasinya terhadap peningkatan mutu pendidikan). Hikmah, 17(2), 61-73. https://doi.org/10.53802/hikmah.v17i2.88
Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2014). Qualitative data analysis: A methods sourcebook third edition. SAGE Publications, Inc.
Mulyasa, E. (2007). Menjadi kepala sekolah yang profesional. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.
Raggl, A. (2015). Teaching and learning in small rural primary schools in Austria and Switzerland – Opportunities and challenges from teachers’ and students’ perspectives. International Journal of Educational Research, 74, 127–135.
Rahayuningsih, S. (2020). Pengelola an dana bantuan operasional sekolah (bos). Alhamra: Jurnal Studi Islam, 1(2), 110-117.
Rahmah, N. (2016). Prinsip-prinsip manajemen keuangan sekolah. Kelola: Journal of Islamic Education Management, 1(10), 73-77. https://doi.org/10.24256/kelola.v1i1.430
Rahmawati, S. N. A., & Supriyanto, A. (2020). Pentingnya kepemimpinan dan kerjasama tim dalam implementasi manajemen mutu terpadu. JDMP: Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan, 5(1), 1–9. https://doi.org/10.26740/jdmp.v5n1.p1-9
Rahmawati, S. N. A., & Supriyanto, A. (2020). Pentingnya kepemimpinan dan kerjasama tim dalam implementasi manajemen mutu terpadu. JDMP: Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan, 5(1), 1–9. https://doi.org/10.26740/jdmp.v5n1.p1-9
Saisarani, K. G. P., & Sinarwati, N. K. (2021). Analisis pengelolaan dana bantuan operasional sekolah (bos) di SMA Negeri 4 Singaraja tahun 2020. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika, 11(2), 340-348.
Sugiyono. (2021). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan r&d. Bandung: Alfabeta.
Tilaar, H. A. R. (2006). Standarisasi pendidikan nasional: suatu tinjauan kritis. Jakarta: Rineka Cipta.
UNESCO. (2017). Education for sustainable development goals: Learning objectives. Paris: United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization.
Vincent, J. M. (2018). Small districts, big challenges: Barriers to planning and funding school facilities in California’s rural and small public school district. UC Berkeley’s Institute of Urban and Regional Development (IURD).
World, Bank. (2013). What matters most for school finance: A framework paper. The World Bank.
Yanti, N. T. (2021). Penerapan akuntabilitas dan transparansi pengelolaan dana BOS di SMP N 3 Sukawati dalam program rkas. Hita Akuntansi dan Keuangan, 2(3), 139-151. https://doi.org/10.32795/hak.v2i3.1805
Yosli, R., Rukun, K., & Giatman, M. (2020). Manajemen perencanaan dan pengelolaan keuangan (bos) sekolah dasar di Kota Padang. Jurnal Kepemimpinan dan Kepengurusan Sekolah, 5(2), 91-106.
DOI: https://doi.org/10.21831/jamp.v12i2.77182
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Our journal indexed by:
ISSN 2461-0550 (online) || ISSN 2337-7895 (print)
Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan by http://journal.uny.ac.id/index.php/jamp is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. |